Ruang Seni Rupa ‘Melipat Senjang’: Selaras Dalam Perbedaan
Empat seniman muda peserta program residensi Seniman Pascaterampil menuangkan gagasannya dalam pameran Ruang Seni Rupa yang berjudul ‘Melipat Senjang’. Melalui pameran ini, para seniman berupaya